1. Jagat raya akan selalu tetap sama, dari dulu, sekarang, dan yang akan datang. Hal ini merupakan isi dari teori ...
a. Big Bang
b. Steady state
c. Jagat raya mengembang
d. Osilasi
e. Kabut
Jawaban: B
2. Galaksi tempat tata surya kita berada memiliki bentuk ...
a. Spiral
b. Elips
c. Tak beraturan
d. Oval
e. Bulat
Jawaban: A
3. Salah satu teori tentang terbentuknya jagat raya yang sangat terkenal adalah teori Big Bang. Menurut teori ini jagat raya berasal dari ...
a. suatu gumpalan kabut yang berpilin lambat
b. material matahari yang membentuk cerutu
c. massa atom raksasa yang meledak
d. awan gas yang berputas cepat
e. kumpulan bintang yang menyatu
Jawaban: C
4. Galaksi Bimasakti (Milky Way) berdasar bentuknya termasuk ...
a. Big bang
b. Steady state
c. Planetesimal
d. Pasang surut
e. Proto planet
Jawaban: A
5. Sebagian besar galaksi di dalam jagat raya memiliki bentuk ...
a. elips
b. spiral
c. tak beraturan
d. lonjong
e. bulat
Jawaban: B
6. Berikut ini merupakan jenis planet dalam, yaitu ...
a. Merkurius dan Venus
b. Yupiter dan Saturnus
c. Uranus dan Neptunus
d. Merkurius dan Saturnus
e. Asteroid dan Komet
Jawaban: A
7. Berikut ini merupakan planet terbesar dalam tata surya kita, yaitu ...
a. Plenet Neptunus
b. Planet Saturnus
c. Planet Mars
d. Planet Yupiter
e. Planet Uranus
Jawaban: D
8. Berikut ini merupakan hipotesis dari teori kabut, yaitu ...
a. tata surya berasal dari awan debu yang sangat banyak
b. tata surya berasal dari gumpalan kabut
c. tata surya berasal dari material matahari
d. tata surya berasal dari bola raksasa
e. atata surya beradal dari gas-gas kosmos
Jawaban: B
9. Dalam tata surya kita, yang termasuk planet Jovian adalah planet ...
a. Merkurius, Venus, Bumi, dan Mars
b. Merkurius, Venus, Mars, dan Yupiter
c. Yupiter, Saturnus, Uranus, dan Neptunus
d. Bumi, Mars, Saturnus, dan Uranus
e. Mars, Yupiter, Saturnus, dan Uranus
Jawaban: C
10. Tata surya berasal dari gumpalan kabut yang berpilin lambat. Bagian tengahnya membentuk cakram dan menjadi matahari, serta disekelilingnya membentuk planet-planet. Hal ini merupakan isi dari teori ...
a. planetesimal
b. pasang surut
c. kabut
d. awan debu
e. proto planet
Jawaban: C
11. Ciri-ciri planet:
1) Tampak seperti padang pasir merah
2) Masa rotasi 24 jam 37 menit
3) Mamiliki dua satelit, yaitu Phobos dan Deimos
Ciri-ciri tersebut menunjukkan ciri planet ...
a. Mars
b. Venus
c. Yupiter
d. Uranus
e. Neptunus
Jawaban: A
12. Berikut ini merupakan ahli yang mengemukakan teori Apungan Benua, yaitu ...
a. Eduard Suez
b. Immanuel Kant
c. Moulton
d. Chamberlin
e. Alferd Wegener
Jawaban: E
13. Dua lempeng kerak bumi yang saling bertemu atau bertumbukan disebut gerak ...
a. konvergen
b. divergen
c. transform
d. dekstral
e. sinistral
Jawaban: A
14. Indonesia merupakan tempat bertemunya tiga lempeng tektonik, sehingga berakibat ...
a. sering terjadi tsunami
b. sering terjadi gempa bumi
c. sering terjadi banjir
d. memiliki banyak palung laut
e. memiliki banyak gunung
Jawaban: B
15. Salah satu bukti yang menunjukkan adanya gerak konvergen lempeng di permukaan bumi adalah ...
a. terbentuknya pegunungan Himalaya
b. terbentuknya teras-teras pantai Pulau Timor
c. semburan lumpur Lapindo di Jawa Timur
d. penurunan pantai timur Amerika Utara
e. terbentuknya Sungai Nil di Mesir
Jawaban: A
16. Pernyataan:
1) Garis kontur pantai barat Eropa dan Afrika memiliki kesamaan dengan garis kontur pantai timur Amerika Utara dan Selatan
2) Greenland bergerak menjauhi Eropa
3) Madagaskar menjauhi Afrika
4) Terbentuknya palung Laut Jawa
5) Terjadinya aktivitas vulkanisme, intrusi, dan ekstrusi
Berdasarkan pernyataan di atas, yang merupakan titik tolak dari teori Apungan Benua ditunjukkan nomor ...
a. 1, 2, dan 3
b. 1, 3, dan 4
c. 2, 3, dan 4
d. 2, 4, dan 5
e. 3, 4, dan 5
Jawaban: A
17. Proses pembentukan tata surya menurut teori pasang surut adalah ...
a. perputaran yang cepat dari bola gas
b. terjadi ledakan yang dahsyat pada matahari
c. massa matahari ditarik oleh bintanglain
d. terjadi kondensasi pada masing-masing inti gas
e. adanya tarik-menarik antargas
Jawaban: C
18. Dalam tata surya kita, yang termasuk planet Jovian adalah planet ...
a. Merkurius, Venus, Bumi, dan Mars
b. Merkurius, Venus, Mars, dan Yupiter
c. Yupiter, Saturnus, Uranus, dan Neptunus
d. Bumi, Mars, Saturnus, dan Uranus
e. Mars, Yupiter, Saturnus, dan Uranus
Jawaban: C
19. Pembentukan jagat raya menurut teori Big Bang didasarkan pada asumsi bahwa alam semestea berasal dari keadaan panas dan padat yang mengalami ...
a. gaya gravitasi antara materi dan planet
b. ledakan dahsyat dan mengembang
c. perubahan materi secara terus-menerus dan statis
d. pembentukan atom-atom hidrogen dan helium
e. pergeseran bintang-bintang di alam raya dan planet
Jawaban: B
20. Penyebab munculnya fenomena supermoon di Indonesia pada tanggal 19 Maret 2011 adalah ...
a. posisi bumi, bulan, matahari berada pada jarak paling dekat
b. munculnya penumbra (bayang-bayang) saat bulan purnama
c. bulan purnama terjadi pada saat kondisi cuaca cerah
d. matahari dan bulan berada pada jarak paling dekat
e. bulan dan bumi berada pada jarak paling dekat
Jawaban: E
21. Faktor penyebab pergeseran lempeng tektonik bumi adalah ...
a. ketidakmerataan persebaran laut dan benua
b. variasi relieef permukaan bumi
c. perbedaan substansi penyusun kerak bumi
d. arus konveksi di bawah kerak bumi
e. stratigrafi batuan penyusun kerak bumi
Jawaban: D
22. Ciri khas dari teori Big Bang dalam pembentukan jagat raya adalah ...
a. jagat raya sangat luas
b. jagat raya cukup luas
c. jagat raya mengembang
d. jagat rya statis
e. jagat raya stabil
Jawaban: C
23. Teori keadaan tetap tentang pembentukan jagat raya menjelaskan bahwa ...
a. bumi adalah bagian dari jagat raya yang memiliki kehidupan
b. jagat raya berubah seiring perkembangan zaman
c. jagat raya terdiri atas banyak galaksi
d. ruang ksosong dari jagat raya terus mengembang dan diisi oleh materi baru, sehingga bersifat tetap atau statis
e. jagat raya terus mengembang, sehingga selalu berubah atau bersifat dinamis
Jawaban: D
24. Asteroid yang jumlahnya sangat banyak membentuk jalur yang disebut 'asteroid belt'. Sabuk asteroid tersebut terletak ...
a. pada orbit Bumi
b. antara orbit Mars dan Yupiter
c. antara orbit Bumi dan Mars
d. antara orbit Yupiter dan Saturnus
e. pada orbit Elips
Jawaban: B
25. Dari susunan planet-planet yang terdapat di dalam tata surya, yang termasuk dalam outer planet dan planet superior adalah ...
a. Merkurius, Venus, dan Bumi
b. Venus, Bumi, dan Mars
c. Mars, Uranus, dan Yupiter
d. Mars, Yupiter, dan Uranus
e. Neptunus, Saturnus, dan Uranus
Jawaban: E
26. Pertemuan dua lempeng tektonik berada pada zona subduksi. Adapun dua lempeng tektonik yang saling bertumbukan tersebut dapat mengakibatkan terjadinya ...
a. perenggangan lempeng
b. pembentukan dasar samudra
c. terbentuknya mid oceanic ridge
d. vulkanisme laut
e. palung laut dan zona benioff
Jawaban: E
27. Perhatikan pernyataan berikut!
1) Munculnya badai tropis di atas samudra
2) Muncul aktivitas vulkanisme
3) Terjadi perubahan iklim secara luas
4) Munculnya gempa bumi
5) Terjadinya longsor di pesisir pantai
6) Terbentuknya palung laut
Nomor yang menunjukkan fenomena alam akibat proses konvergen adalah ...
a. 1, 2, dan 3
b. 1, 5, dan 6
c. 2, 4, dan 6
d. 3, 4, dan 5
e. 4, 5, dan 6
Jawaban: C
28. Pernyataan:
1) Perbedaan waktu
2) Peristiwa siang dan malam
3) Gerak semu harian benda langit
4) Perbedaan paralaks bintang
5) Peredaran semu tahunan matahari
6) Perubahan lamanya siang dan malam
Akibat revolusi bumi adalah nomor ...
a. 1, 2, dan 3
b. 1, 5, dan 6
c. 2, 3, dan 4
d. 2, 4, dan 5
e. 4, 5, dan 6
Jawaban: E
29. Pergerakan bumi mengelilingi matahari terjadi dalam jangka waktu selama ...
a. 29 1/2 hari
b. 30 hari 23,5 jam
c. 20 jam 58 menit 5 detik
d. 23 jam 56 menit 4 detik
e. 365 hari 6 jam 9 menit 10 detik
Jawaban: E
30. Benua yang sekarang ada diawali dengan dataran Gondwana yang terbentuk sekitar 200 juta tahun lalu dan merupakan pecahan dari Pangea. Bagian dari daratan Gondwana yang ada sekarang adalah ...
a. Amerika Selatan, Afrika, India, dan Australia
b. Amerika Selatan, Amerika Utara, India, dan Afrika
c. Asia, Amerika Utara, India, dan Australia
d. Afrika, Amerika Utara, Australia, dan Eropa
e. Afrika, India, Amerika Utara, dan Australia
Jawaban: A
31. Indonesia terletak diantara pertemuan dua lempeng, yaitu lempeng Indo-Australia dan lempeng Pasifik yang bertabrakan dengan lempeng Eurasia, megakibatkan Indonesia ...
a. hanya terdapat gempa tektonik
b. hanya terdapat gempa vulkanik
c. sering terjadi gempa bumi dan terdapat deretan pegunungan
d. sering terjadi banjir dan kekeringan
e. letak kondisi geografisnya menjadi lebih strategis
Jawaban: C
32. Pada masa karbon, benua-benua menyatu membentuk benua besar yang disebut ...
a. Goundwana
b. Pangea
c. Alaska
d. Moho
e. Greenland
Jawaban: B
33. Tata surya berasal dari awan gas yang jumlahnya sangat banyak. Hal ini merupakan hipotesis dari teori ...
a. kabut
b. planetesimal
c. awan debu/ proto planet
d. pasang surut
e. big bang
Jawaban: C
34. Berikut ini merupakan planet terestrial di antaranya ...
a. Merkurius dan Venus
b. Mars dan Yupiter
c. Saturnus dan Uranus
d. Uranus dan Neptunus
e. Yupiter dan Saturnus
Jawaban: A
35. Berikut ini merupakan fenomena yang terdapat di zona konvergen, yaitu ...
a. terbentuk palung laut
b. merupakan hiposentrum gempa
c. terjadi intrusi dan ekstrusi magma
d. terjadi subduksi
e. terbentuk mid oceanic ridge
Jawaban: E
36. Berikut ini merupakan tokoh yang mengemukakan teori kabu, yaitu ...
a. Moulton
b. Kuipper
c. Alferd Wegener
d. Immanuel Kant
e. Chamberlin
Jawaban: D
37. Berikut ini merupakan benua yang terbentuk dari pecahan Benua Laurasia yaitu ...
a. Amerika Utara dan Eropa
b. Amerika Utara dan Afrika
c. Asia dan Australia
d. Eropa dan Australia
e. Amerika Selatan dan Afrika
Jawaban: A
38. Ciri-ciri planet:
1) Dikenal sebagai bintang timur
2) Atmosfernya memiliki sifat rumah kaca
3) Suhu rata-rata 477 derajat celcius
Berdasarkan ciri-ciri tersebut, merupakan ciri planet ...
a. Merkurius
b. Venus
c. Mars
d. Yupiter
e. Saturnus
Jawaban: B
39. Bintik gelap yang tampak pada fotosfer matahari disebut ...
a. sun spot
b. umbra
c. retograd
d. corona
e. kromosfer
Jawaban:
40. Sesar besar San Andreas merupakan akibat dari gerak lempeng/ kulit bumi yang berupa ...
a. konvergen
b. divergen
c. transform fault
d. dekstral
e. sinistral
Jawaban: C
Post a Comment
Post a Comment